Setiap hari, anak-anak Tuhan hidup dalam kasih karunia Tuhan, yang bagaikan sebuah keajaiban.
Membandingkan diri kita dengan kejadian di mana hanya satu dari sepuluh orang kusta yang disembuhkan oleh kasih karunia Yesus yang kembali untuk mengucap syukur, kita harus selalu menjadi anak-anak yang bersyukur kepada Kristus Ahnsahnghong dan Tuhan Ibu atas keselamatan kita.